Usulan perubahan standar satuan harga (SSH)
Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah melalui Kepala Bidang Aset Menyampaikan agar OPD yang ada perubahan SSH segera menyampaikan daftar harga satuan yang belum di masukan ke SSH ke Bidang Aset pada Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah kabupaten Musi Rawas Utara paling lambat Senin tanggal 20 November 2023.